KurangTidur Tingkatkan Resiko Kematian

Gaya hidup tidak sehat kembali dinyatakan sebagai biang keladi meningkatnya risiko kematian. Setelah pola makan dan kurang olahraga, kini penelitian terbaru mengungkap bahwa pola tidur yang tidak sehat juga dicap sebagai masalah utama.

Penelitian ini mengungkapakan, kurang tidur berlebihan secara signifikan akan meningkatkan risiko kematian. Penurunan durasi tidur atau tidur selama enam, tujuh, delapan jam akan berisiki 110% mengalami penyakit kardiovakular yang mematikan.

Sementara peningkatan durasi tidur selama tujuh atau delapan jam sering dihubungkan dengan resiko 110% yang menyebabkan kematian selain kardiovaskular, “ujar Ketua Peneliti dari University College London Medical School Jane Ferrie.

Penelitian yang dilakukan memfokuskan kepada 10.308 berusia antara 35 sampai 55 tahun. Sebagai langkah pencegahan, penelitian itu menyarankan untuk secara konsisten tidur selama tujuh atau delapan jam tiap malam.
Hal ini dimaksudkan agar kesehatan terjaga optimal. Ujar ferrie.

Dia pun mengungkapkan, angka kematian akan semakin rendah pada partisipan yang tidur selama lima sampai enam jam atau kurang. Namun, kondisi angka kematian akan tinggi jika partisipan tidur secara berlebihan selama lebih dari delapan jam sehari. “sebaiknya lakukan pembatasan jam tidur.”
Sumber:Koran sindo

6 Responses

  1. Tapi Paman, bukannya untuk sukses itu kita harus mengurangi tidur kita. Malah kunci orang sukses itu kan, tidur malam itu sekurang – kurangnya cukup 3-5 jam. Ya kan??? Kalo kita gunakan pola tidur 6-8 jam, makin lama rasanya waktu ini makin kurang.
    Dari orang yang kurang tidur

  2. Yah, pendek umut asal sukses jauh lebih baik rasanya ketimbang panjang umur tapi penuh dengan kegagalan…
    Belajar dai orang jepang yang sedikit tidur…

  3. Bwat mas franky makasih atas komentarnya.
    untuk sukses itu memang butuh pengorbanan yang lebih.mengurangi jam tidur pun menjadi solusi yang tepat untuk mengatasinya, membiasakan tidur malam memang tidak terlalu bagus untuk kesehatan tubuh kita, karena tubuh kita juga membutuhkan istirahat .
    menurut saya kunci sukses itu tidak hanya harus tidur sekurang-kurangnya 3-5 jam sehari/tetapi bagaimana memanfaatkan waktu yang kita lalui dengan sebaik-baiknya, tentunya hal tersebut lebih optimal sehingga kesehatan tubuh kita bisa lebih stabil dan tidak harus tidur malam setiap hari.
    maaf kalo mungkin kita mempunyai banyak pendapat untuk mengatasi hal ini, semoga kita bisa lebih banyak mendapatkan manfaat dari artikel ini

  4. Bwat mas indra thank komentarnya.
    boleh saja kita berpikir lebih baik kita pendek pendek umut asal sukses jauh lebih baik rasanya ketimbang panjang umur tapi penuh dengan kegagalan, tetapi bukanya lebih baik kita panjang umur udah gitu sukses kan itu lebih baik.. kita bisa menikmati hari tua kita dengan berbagi pengalaman untuk anak2 kita. mungkin terlalu berlebihan kalau kita bilang begitu tetapi semoga hal yang kita lakukan didunia ini bermanfaat untuk orang lain,

  5. Om Yuswa yang ke 87 memangnya klo tidur kita banyak umurnya bisa nambah berapa tahun lagi????????????

    kan kalo misalnya lagi banyak tugas yang harus dukerjakan mau gak mau kan musti begadang buat selesaikan tugas

    Selain itu kan itu buat responden yang berumur 35 tahun , bagaimana dampaknya bila pelakunya responden yang berumur 25 tahun ke bawah

  6. bwat mas ridumulloh makasih atas tanggapanya…
    mungkin mas belum paham dengan yang dimaksudkan informasi tersebut..maksudnya bukan berarti dengan kita tidur secara cukup dapat menambah umur kita,umur itu kan sudah ditakdirkan,
    siapa sih yang mau panjang umur!
    nah dengan kita tidur cukup berarti kita dapat menjaga tubuh kita tetap sehat, tapi jangan tidur terus bukannya sehat nanti malah lemes badannya..
    Tidur malam itu bukannya gak boleh, apalagi buat ngerjain kegiatan kita, yang dimaksudkan jangan sering tidur malam karena angin malam tidak bagus untuk kesehatan tubuh kita begitu mas?jadi, bukanya kalo kita tidur cukup bisa panjang umur tetapi dapat menjaga tubuh kita selalu sehat

Leave a reply to yuswa87 Cancel reply